Hidrogen Sulfida (H₂S) adalah gas beracun, mudah terbakar, dan sangat berbahaya yang sering ditemukan dalam berbagai sektor industri, terutama di bidang minyak dan gas, petrokimia, dan pengolahan limbah.
Kami menyelenggarakan Training Petugas H₂S sesuai dengan Undang-Undang Nomor 1 Tahun 1970 tentang Keselamatan Kerja yang mengatur keselamatan kerja secara umum, termasuk pengendalian gas beracun seperti H₂S.